Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas

By willa widiana, Sabtu, 2 Juni 2018 | 14:02 WIB
Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas (pxhere.com)

Hal yang dilakukan serangga tongkat ini mirip seperti yang dilakukan tumbuhan.

Para tumbuhan merelakan buahnya dimakan oleh para burung.

Setelah buahnya dimakan, biji buah akan dikeluarkan bersama kotoran burung.

Saat mendarat di tanah, biji buah akan tumbuh dan menjadi pohon.

BACA JUGA: 5 Serangga Lucu yang Mungkin Belum Pernah Kita Lihat

Menyebar Luas

Apa yang dilakukan serangga tongkat termasuk hal menguntungkan.

Berkat hal itu, serangga tongkat bisa menyebar ke berbagai tempat.

Bahkan, bisa menyebar ke pulau lain yang ada di sekitarnya.

Mirip seperti pohon, mereka menyebar berkat bantuan burung.

Keren, ya! Meski sudah dimakan burung, telur serangga ini tetap bisa menetas.

Lihat video ini juga, yuk!