Bagi Kamu Pecinta Dinosaurus, Coba Kunjungi 10 Museum Dinosaurus Ini

By willa widiana, Jumat, 15 Juni 2018 | 13:30 WIB
Salah satu koleksi fosil dinosaurus di Field Museum, Amerika Serikat (Creative Commons - UCFFool)

Bagi pengunjung yang ingin melihat bagaimana paleontolog bekerja, terdapat laboratorium yang bisa dikunjungi. Di sana kita dapat melihat bagaimana para ahli mengidentifikasi fosil.

BACA JUGA: Suka Dinosaurus? Ayo Berkunjung ke Museum Dinosaurus

8. Museum Iziko, Afrika Selatan

Museum ini mengoleksi kerangka T-rex berukuran raksasa. Walaupun bukan fosil asli, namun adanya rangka T-rex tersebut mampu membuat ngeri para pengunjung yang melihatnya. Salah satu jenis T-rex tersebut adalah Carcharondontosaurus.

9. Fernbank Museum of Natural History, Atlanta

Koleksi yang paling dicari pada museum ini adalah rangka karnivora purba raksasa, Argentinosaurus. Rangka tersebut dipamerkan dalam ruang pameran Mesozoikum.

Dalam ruang tersebut juga terdapat Gigantosaurus sebesar T-rex. Selain kedua rangka tersebut juga terdapat mural zaman prasejarah Georgia dan model dinosaurus.

BACA JUGA: 5 Dinosaurus Unik, Ada yang Lebih Berat dari 12 Gajah Afrika, lo!

10 Jurassic Land, Turki

Museum ini diresmikan pada tahun 2011. Museum yang berada di Istanbul ini menampilkan hewan-hewan dinosaurus berbentuk fosil.

Di Jurassic Land terdapat animatronik atau robot yang mirip dengan dinosaurus sungguhan untuk menghibur para pengunjung. (Syanne Ayuresta)

Lihat video ini juga, yuk!