Lakukan 3 Hal Ini Saat Mengunjungi Orangutan untuk Mengisi Liburan

By Cirana Merisa, Jumat, 22 Juni 2018 | 11:30 WIB
Orangutan termasuk hewan yang dilindungi. (Pixabay)

Bobo.id – Apakah teman-teman ada rencana berkunjung ke kebun binatang yang memelihara orangutan?

Atau berkunjung ke taman nasional di mana banyak orangutan yang dipelihara?

Kalau iya, teman-teman harus perhatikan beberapa hal.

Karena orangutan itu termasuk hewan yang dilindungi.

Jadi, kita tidak bisa sembarangan saat bertemu dengan orangutan.

Lalu, apa saja hal-hal yang harus diperhatikan? Yuk, kita simak!

BACA JUGA: Puan, Orangutan Sumatra Tertua di Dunia Mati pada Usia 62 Tahun