Ikan Koi, Selain Dipelihara Juga Diikutkan Ajang Perlombaan, lo!

By Putri Puspita, Rabu, 22 Agustus 2018 | 16:30 WIB
Ikan Koi (Putri Puspita)

BACA JUGA:5 Manfaat Ikan Mas, Salah Satunya Baik untuk Pertumbuhan

Warna-warna dan ukuran koi akhirnya terus menjadi primadona.

Bahkan, seekor ikan koi berukuran 57 cm bernama black dragon baru saja memecahkan rekor karena terjual dengan harga 2 miliar lebih di Jepang.

Dilombakan

Daya tarik ikan koi tidak hanya berhenti sampai dipelihara, tetapi juga diikutkan kontes perlombaan. Ada kontes kejuaraan khusus untuk koi.

BACA JUGA:Ikan Laut dan Ikan Air Tawar, Mana yang Lebih Bergizi? 

Koi yang menang biasanya memenuhi beberapa kriteria, seperti sehat, bentuk tubuh menyerupai torpedo, dan corak warna yang unik.

Apakah kamu tertarik memelihara atau mendaftaran ikan koi di rumahmu untuk ikut lomba?