Kak Aries Susanti, Peraih Medali Emas ke-8 di Asian Games 2018

By Yomi Hanna, Jumat, 24 Agustus 2018 | 18:00 WIB
Atlet panjat tebing Indonesia Aries Susanti Rahayu (kanan), Puji Lestari (kiri) (ANTARA FOTO/INASGOC/HENDRA NURDIYANSYAH)

Mengasah Kemampuan Sejak SMP

Hasil yang dicapai kak Ayu di masa kini adalah bagian dari hasil kerja kerasnya sejak dulu, sewaktu kak Ayu masih SMP.

Dengan fasilitas sederhana di masa dulu, kak Ayu bekerja keras mengasah kemampuannya hingga akhirnya ia bisa seperti saat ini.

BACA JUGA : Ratu Wushu Asia Berhasil Raih Medali Emas Kedua untuk Indonesia di Asian Games 2018

Kak Puji Lestari, Peraih Medali Perak

Selain kak Ayu, ada juga kak Puji Lestari, atlet Indonesia di cabang olahraga yang sama, yaitu panjat tebing.

Kak Puji berhasil mendapatkan medali perak dengan perolehan waktu panjang tebing 7,68 detik.

Kak Ayu dan kak Puji adalah dua atlet wanita panjat tebing yang membawa nama baik Indonesia di Asian Games 2018 ini.

Lihat video ini juga, yuk!