Lewat Gerakan #projectlittercritter Sampah Bisa Jadi Karya Seni

By Tyas Wening, Sabtu, 20 Oktober 2018 | 15:30 WIB
Karya seni dari sampah (Instagram @allthatisshe)

5. Nah, kalau ini adalah hasil karya yang dikirim oleh orang lain

Karya seni dari sampah (Instagram @hello_shalysa)

6. Flamingo ini terbuat dari berbagai sampah yang kebanyakan berwarna merah muda.

Karya seni dari sampah (Instagram @goldfeinbakalov)

Baca Juga : Terbentuk dari Gempa Besar, Inilah Danau Terbesar Kedua di Sumatera

7. Kita bebas membentuk sampah yang kita kumpulkan menjadi apa saja, nih.

Karya seni dari sampah (Instagram @jenniferfuchs)

8. Seperti karya yang satu ini, dibuat robot, lo.

Karya seni dari sampah (Instagram @sefigayego)

Untuk gerakan #projectlittercritter ini, McCan membuat sebuah website, di mana kita bisa  mengunggah foto hasil karya teman-teman dari sampah yang sudah dikumpulkan.

Teman-teman juga bisa menyebutkan berapa jumlah sampah yang digunakan untuk membuat karya seni tersebut.

Sampai saat ini, sudah ada 2.325 sampah yang terkumpul, lo.

Kalau teman-teman ingin ikut berpartisipasi, bisa mengunggah foto kreasi teman-teman ke website www.allthatisshe.com.