Keren, Seniman Ini Menciptakan Karya 3 Dimensi dengan Kertas!

By Avisena Ashari, Minggu, 21 Oktober 2018 | 11:23 WIB
Hattie Newman mengerjakan karya tiga dimensi dari kertas (Hattie Newman)

Sejak itu, Hattie bercita-cita untuk menjadi orang kreatif yang membuat banyak hal di dunia.

Kemudian ia rajin mengasah kemampuannya dengan menggambar hal-hal di sekitarnya.

Karena sangat ingin mencapai cita-citanya, Hattie Newman mempelajari ilustrasi dan mulai membuat banyak kreasi menggunaka kertas.

Seni yang dilakukan Hettie Newman ini namanya paper craft atau paper cut creations, teman-teman.

Menariknya, Hettie juga sering membuat karya yang bergerak seperti film atau iklan.

Baca Juga : [VIDEO] Kreatif - Membuat Roti Sandwich Berbentuk Hewan

Yap, Hettie jarus mempersiapkan kebutuhan setiap adegan, kemudian memotret satu persatu gerakan dari kertas-kertas ini, dan menjadikannya video animasi stop-motion.

Keren, sekali, ya?

Baru-baru ini, ia menerbitkan buku berjudul "Say With Paper" untuk kita yang ingin belajar membuat karya dari kertas lipat.

Apa kamu ingin seperti Hattie Newman? Temukan yang kamu suka dan terus berlatih agar semakin jago, ya!

Baca Juga : Yuk, Coba Ecoprint! Kegiatan Kreatif yang Menghasilkan Produk Unik

Yuk, lihat video ini juga!