Bobo.id - Teman-teman, ini adalah kelanjutan dari dongeng Bona and Friends: Memasang Poster.
Sebelum melihat kelanjutan kisahnya, ini ringkasan cerita Bona and Friends, sebelumnya.
Baca Juga : Wah, Disney Baru Saja Merilis Poster Pertama Film Live Action Aladdin
Pak Gubrak menempelkan poster lomba mewarnai di kebun binatang pada seluruh pohon yang ada di taman.
Saat Lila, Kikan, dan Mama Kikan melihatnya, mereka segera mengingatkan Pak Gubrak untuk tidak memasang poster pada pohon.
Hal ini bisa merusak pohon, sebab pohon itu juga makhluk hidup seperti manusia juga, lo, teman-teman.
Baca Juga : Keren! Captain Marvel dan Superhero Perempuan Lainnya Bersatu dalam Poster Buatan Penggemar Ini
Baca Juga : Gemas! Ini 11 Foto Kucing yang Digabungkan dengan Poster Film
Nah, apakah teman-teman juga pernah melihat kejadian ini di lingkungan sekitar rumahmu?
Kamu harus berani untuk mengingatkannya, ya, kasihan pohon-pohon itu.
Lalu, kalau tidak boleh menempel poster di pohon, di mana Pak Gubrak bisa menempelkan poster-posternya?
Baca Juga : Kisah di Balik Tulisan Poster “Keep Calm and Carry On”
Tonton kelanjutan kisahnya, dalam dongeng Bona and Friends: Memasang Poster Bagian 3.
Penasaran, kan?
Baca Juga : 6 Poster Baru Karakter Spider-Man: Into the Spider-Verse, Sudah Lihat?
Penulis | : | Sepdian Anindyajati |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR