Bobo.id - Pada zaman dahulu, sekolah di Indonesia hanya diperuntukkan untuk orang-orang tertentu, teman-teman. Misalnya untuk anak-anak keturunan Belanda.
Tapi kemudian, ada banyak tokoh-tokoh pendidikan Indonesia yang memperjuangkan hak warga Indonesia untuk mendapatkan pendidikan.
Nah, lama kelamaan, akhirnya ada sekolah umum untuk penduduk Indonesia, teman-teman.
Inilah beberapa di antaranya:
1. Eurospeesch Lagere School (ELS)
Eurospeesch Lagere School (ELS) ini adalah pendidikan tingkat sekolah dasar, teman-teman.
Yang bisa bersekolah di sini adalah keturunan Belanda dan Eropa, dan rakyat Indonesia yang terpandang.
Di sana, anak-anak belajar selama tujuh tahun. Materi pelajarannya diajarkan dengan bahasa Belanda, teman-teman.
Baca Juga : Twitter Kerajaan Inggris Mengunggah Pertanyaan Ujian Sekolah, Ada Apa?
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR