Kemudian, kalau anjing menurunkan ekornya di antara dua kakinya, artinya ia sedang takut.
Nah, ekor anjing ini berfungsi sebagai alat komunikasi untuknya, teman-teman.
Beberapa hewan memiliki ekor untuk menunjukkan apa yang sedang ia rasakan.
Kucing juga seperti ini lo, teman-teman. Namun gerakannya memiliki arti yang berbeda-beda.
Ekor Hewan untuk Mengusir Serangga
Selain anjing dan kucing, kita lihat contohnya pada ekor kuda, yuk!
Terkadang, kuda juga menggunakan ekornya untuk berkomunikasi.
Tapi kuda juga menggunakan ekornya untuk hal bermanfaat yang lain, lo! Coba tebak?
Baca Juga : Gerakan Ekor Kucing dan Anjing Ternyata Beda Arti, lo!
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Scishow |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR