2. Minum air putih
Minum air putih yang dingin merupakan tindakan pertama yang harus teman-teman lakukan untuk menetralkan panas.
Air putih juga berfungsi untuk menghilangkan kelembapan yang disebabkan setelah makan dan minum minuman panas.
Baca Juga : Mengenal Uvula, Anak Lidah yang Bergantung di Ujung Tenggorokan Kita
3. Berkumur air garam
Menurut The U.S. National Library of Medicine, berkumur dengan garam dapat mengurangi rasa sakit.
Air garam direkomendasikan karena ini merupakan cara termudah yang dapat dilakukan.
Siapkan satu gelas air dingin, tambahkan satu sendok teh garam, lalu campurkan. Kumurlah kira-kira selama 30 detik.
Air garam juga dapat menghilangkan lecet-lecet pada lidah.
Baca Juga : Wah, Ternyata Hidung Kita Memengaruhi Indera Perasa pada Lidah!
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Hello Sehat |
Penulis | : | Sepdian Anindyajati |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR