6. Jangan Masukkan Ponsel ke dalam Freezer Jika Terlalu Panas
Pergeseran suhu yang cepat juga buruk untuk ponsel kita, lo.
Salah satu alasannya adalah kondensasi: air lebih mungkin terperangkap di dalam ponsel kita.
Baca Juga : Seperti Primata, Beruang Madu Bisa Tirukan Ekspresi Wajah Sesamanya
Hal itu dapat menyebabkan masalah, jika kita meletakkannya di suatu tempat seperti freezer saat ponsel sedang sangat panas.
Cara yang lebih baik adalah mematikan ponsel dan meninggalkannya di tempat yang dingin untuk sementara waktu sehingga kembali ke suhu kamar.
Baca Juga : Makanan Akan Mengapung saat Digoreng, Kenapa Bisa Begitu, ya?
Tonton video ini, yuk!
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | time.com |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR