Jupiter
Satu jam setelah tengah malam, Jupiter akan terlihat menghiasi langit.
Jupiter muncul pada pukul 1:15 pagi di awal bulan April, teman-teman. Di akhir April, Raja Planet ini akan muncul 11:15 malam.
Jupiter diperkirakan terlihat paling jelas pada dini hari sebelum pagi tiba.
Planet ini akan terlihat di bagian selatan rasi bintang Ophiucus dan bergerak sedikit ke timur sampai tanggal 10 April.
Di tanggal 23 April, Jupiter akan tampak di bagian kiri bawah bulan
Saturnus
Beberapa jam setelah Jupiter, datanglah Saturnus si langit bercincin.
Saturnus juga terlihat di langit dini hari di bagian tenggara.
Bulan Saturnus akan terlihat seperti titik kekuningan yang terletak dekat rasi bintang Sagitarius.
Tanggal 25 April, Saturnus akan terlihat ada di sebelah kiri bulan seperempat. Saturnus akan terlihat seperti bintang dengan cahaya kuning yang berkilauan.
Baca Juga : Apa yang Akan Terjadi Kalau Bumi Memiliki Cincin Seperti Saturnus?
Source | : | space.com |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR