Bentuk batangnya berongga sehingga sangat cocok digunakan sebagai sedotan, nih, teman-teman.
Bagian dalam rongga batang itu dibersihkan lagi dengan menggunakan sebuah batang logam.
Setelah itu, batang rumput ini lalu dicuci lagi dan dikemas menjadi bundel dengan daun pisang.
Baca Juga : Ingin Jadi Youtuber? Yuk, Cari Tahu 4 Tingkatan Youtube Play Button!
Kalau sudah diikat daun pisang, rumput ini siap dijual dan digunakan sebagai sedotan.
Bisa Bertahan Lama
Sedotan rumput ini ada dua macam, yaitu sedotan segar dan sedotan kering. Apa bedanya?
Baca Juga : Tak Hanya di Bumi, Gerhana Matahari Juga Bisa Terlihat di Mars, lo!
Tomat-Tomat yang Sudah Dibeli Bobo dan Coreng Hilang! Simak Keseruannya di KiGaBo Episode 7
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR