Mana yang Lebih Berbahaya?
Sebenarnya, baik itu earphone dan headphone, keduanya sama-sama tidak baik untuk kesehatan kita, terutama kesehatan telinga.
Saat kita mendengarkan musik melalui kedua alat ini, suara akan langsung masuk ke gendang telinga.
Baca Juga: Suka Makanan dan Minuman Manis? Cari Tahu Kisah Penemuan Gula, yuk!
Berbeda dengan saat kita mendengarkan musik melalui speaker ponsel, suara itu bisa menyebar ke sekitar kita dan tidak langsung tertuju ke gendang telinga.
Namun begitu, menurut para ahli kesehatan, earphone justru lebih berbahaya daripada headphone.
Itu karena earphone memiliki kontak langsung dengan lubang telinga kita, nih, teman-teman.
Baca Juga: 50 Tahun Hilang di Ruang Angkasa, Astronom Akhirnya Temukan 'Snoopy'
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR