Kita juga bisa menanam tanaman secara hidroponik dengan menempatkan akarnya dalam larutan nutrisi mineral yang terkandung dalam bahan yang bukan tanah, seperti kerikil, atau sabut kelapa.
Bahan-bahan ini bisa memberikan nutrisi mineral yang lebih besar untuk sistem akar tanaman.
Hidroponik memiliki banyak manfaat, lo. Di daerah yang langka tanah gembur, hidroponik memungkinkan kita untuk menanam bahan makanan segar.
Baca Juga: Ada yang di Gurun dan Ada yang Menggembala, Ini 4 Suku Nomaden di Dunia
Karena cara hidroponik dapat dilakukan di dalam ruangan dan dapat kita nikmati sepanjang tahun.
Teman-teman mungkin punya banyak pertanyaan tentang hal di sekitarmu. Dengan membaca, kita jadi tahu jawabannya.
Semakin banyak membaca, semakin kita tahu banyak hal. Yuk, membaca! #AkuBacaAkuTahu
Baca Juga: Salah Satu Tempat Paling Kering di Dunia Ternyata Ada di Kutub Selatan
Tonton video ini, yuk!
Source | : | Wonderopolis |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR