Bisakah Bulan Terlepas dari Bumi?
Bulan mengelilingi Bumi dalam kecepatan yang pas, yaitu sekitar satu kilometer per detik.
Jika bergerak lebih lambat atau lebih cepat, Bulan akan terlepas dari Bumi.
Dengan jarak Bumi dan Bulan sekitar 380.000 kilometer, maka Bulan akan terlepas dari Bumi jika bergerak dengan kecepatan 1,2 kilometer per detik.
Baca Juga: Ini 5 Penyakit yang Menyebabkan Tenggorokan Sakit saat Menelan
Yap, berbeda 0,2 kilometer per detik saja bisa membuat Bulan terlepas, teman-teman.
Namun begitu, menurut penelitian, Bulan sedang bergerak menjauh dari Bumi sekitar 3,82 sentimeter per tahun.
Pergerakan menjauh dari Bulan ini juga akan memengaruhi kecepatan gerak Bulan mengelilingi Bumi.
Jadi, Bulan diperkirakan bisa terlepas dari Bumi dalam waktu jutaan tahun yang akan datang.
Baca Juga: Ada Orang yang Tidak Bisa Tidur Tanpa Selimut, Apa Sebabnya, ya?
Lihat video ini juga, yuk!
Source | : | Info Astronomy |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR