Fakta Buah Ciplukan
Rasanya kecut-manis dan berwarna hijau kekuningan.
Uniknya, ternyata buah ini dulu dikenal sebagai tanaman liar, bahkan sering dianggap sebagai gulma.
Namun, saat ini buah ciplukan malah dijual dengan harga mahal, lo!
Satu kemasan buah ini sebanyak 100 gram dihargai 30 ribu rupiah.
Sedangkan jika di jual per kilogramnya, buah ini berkisar 250.000 hingga 500.000 rupiah.
Wah, mahal sekali bukan?
Baca Juga: Mendengarkan Lagu Memunculkan Ingatan Tertentu, Apa Sebabnya, ya? #AkuBacaAkuTahu
Manfaat Ciplukan
Ciplukan mengandung banyak zat bermanfaat, seperti karbohidrat, lipid, mineral, dan vitamin.
Masyararakat biasanya memanfaatkan daun dari tanaman ini untuk mengobati radang kandung kemih, limpa, nyeri perut, dan keseleo.
Baca Juga: Rambut Rontok Juga Bisa Disebabkan oleh Mengikat Rambut Terlalu Kencang, Ini Penjelasannya
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR