Bobo.id – Saat ini, penyebaran virus corona baru (SARS-CoV-2) yang sebabkan penyakit Covid-19 semakin meluas. Penduduk di berbagai negara diminta untuk waspada.
Sebab, sampai saat ini belum ditemukan obat dan vaksin untuk mengatasi penyakit ini.
Namun, kita diminta untuk tetap tenang, karena kita bisa mencegah virus dengan makan makanan dengan gizi seimbang, agar imun tubuh terjaga.
Selain itu, kita juga bisa cegah dengan cara menjaga kebersihan diri sendiri dan lingkungan.
Menjaga kebersihan diri dapat dilakukan dengan cara mencuci tangan dengan air mengalir dan sabun selama 20 detik.
Baca Juga: Gejalanya Mirip, Ini Bedanya Gejala Virus Corona Covid-19 dengan Flu pada Umumnya
Lalu, berikut cara sederhana untuk menjaga kebersihan rumah dan mencegah virus corona masuk ke rumah:
1. Gunakan Tisu Disinfektan
Tidak cuma di tempat umum, beberapa benda yang ada di rumah juga harus sering dibersihkan.
Beberapa benda tersebut misalnya remote, gagang pintu, keran air, dan lain sebagainya.
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR