Seseorang yang dikatakan memiliki IQ tinggi adalah mereka yang punya nilai IQ di atas 140.
Sedangkan seseorang dengan nilai IQ di bawah 7 dianggap memiliki IQ rendah.
Nah, selain IQ, tingkat kecerdasan juga diukur dari EQ, yaitu emotion quotient.
EQ adalah kemampuan seseorang untuk menerima, menilai, mengelola, hingga mengontrol emosi dirinya maupun orang lain di sekitarnya.
Secara singkat, EQ ini berhubungan dengan aspek emosional seseorang.
Seseorang yang memiliki tingkat EQ tinggi dianggap bisa dengan mudah memahami, berempati, maupun melakukan diskusi dengan orang di sekitarnya.
Antara IQ dan EQ, Mana yang Lebih Penting, ya?
Banyak yang mengatakan kalau semakin tinggi tingkat IQ seseorang, maka akan lebih baik karena hal ini berarti kecerdasannya pun tinggi.
Wah, benarkah seseorang dengan tingkat IQ yang tinggi selalu lebih baik dibandingkan dengan yang memiliki tingkat EQ tinggi?
Baca Juga: Tak Hanya untuk Pernapasan, Ini Pentingnya Paru-Paru bagi Manusia
Source | : | Very Well Mind |
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR