Bobo.id - Indonesia terkenal sebagai negara yang memiliki keragaman fauna di dunia. Keragaman ini tentu harus dirawat dengan baik.
Nah, kali ini, Bobo berkesempatan untuk berkunjung ke Pusat Penelitian Biologi Bidang Zoologi LIPI yang menyimpan jutaan koleksi spesimen fauna yang ada di Indonesia.
Museum zoologi ini terletak di Gedung Widyasatwaloka di kawasan Cibinong Science Center, Jawa Barat.
Baca Juga: Fosil Paus di Museum Zoologi
Museum ini masih ada kaitannya dengan museum zoologi di Kebun Raya Bogor, lo. Bedanya museum ini digunakan sebagai tempat penelitian dan tidak dibuka untuk umum.
Yuk, kita lihat koleksi fauna yang sudah diawetkan dan disimpan di museum ini!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Ciri-Ciri dan Karakteristik Planet Neptunus, Anginnya 9 Kali Lipat Lebih Kencang dari Bumi
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR