4. Gatal-Gatal Terasa Mengganggu, Atasi Menggunakan Bahan-Bahan Alami yang Ada di Sekitar Kita, yuk!
Rasa gatal di tubuh bisa terasa sangat mengganggu, bahkan kadang bisa menyebabkan kita sulit tidur.
Ada berbagai penyebab munculnya rasa gatal di tubuh, seperti digigit serangga, maupun karena kambuhnya alergi yang kita alami.
Kalau tubuh sudah mengalami gatal-gatal yang mengganggu, cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya bisa dengan minum obat, memakai krim antigatal, atau memakai bedak untuk mengatasi gatal.
Nah, selain memakai cara tadi, rasa gatal di tubuh juga bisa diatasi dengan cara alami.
Tahukah kamu? Beberapa bahan alami yang ada di sekitar kita ini bisa digunakan untuk mengatasi rasa gatal, lo. Ketahui selengkapnya di sini, yuk!
Baca Juga: Terlihat Lebih Besar dari pada Australia di Peta, Mengapa Greenland Tidak Termasuk Benua?
5. Kamu Memelihara Kucing di Rumah? Latih Kucing Melakukan 3 Trik Sederhana Ini, yuk!
Apakah kucing peliharaan teman-teman di rumah dilatih untuk melakukan berbagai trik sederhana?
Mungkin selama ini kita lebih sering mengetahui kalau keterampilan sederhana hanya diajarkan kepada hewan peliharaan seperti anjing.
Namun sebenarnya kucing peliharaan di rumah juga bisa dilatih untuk melakukan beberapa trik sederhana, lo.
Sama seperti saat melatih anjing, mengajari kucing untuk melakukan trik sederhana juga perlu kesabaran dan ketekunan.
Yuk, ketahui tiga trik sederhana apa saja yang bisa diajarkan ke kucing peliharaan di artikel ini!
Tonton video ini juga, ya!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR