2. Kumpulan 4 Resep Bolu untuk Hidangan Natal Bersama Keluarga, Ada Bolu Kukus Tiramisu
Perayaan Natal biasanya menjadi momen berkumpul keluarga, teman-teman.
Saat berkumpul saat Natal, salah satu hal yang ditunggu-tunggu adalah berbagai hidangan lezat, nih.
Untuk sajian Natal kali ini, coba buat berbagai menu bolu, yuk! Mulai dari bolu kukus hingga bolu panggang, semuanya cocok untuk disajikan sebagai camilan keluarga.
Bobo punya berbagai resep bolu yang pas untuk disajikan saat Natal, nih. Ada bolu kukus gulung tiramisu, bolu kukus kapucino, bolu kukus duo, dan bolu gulung natal.
Bolu kukus untuk sajian Natal ini ada yang berupa bolu gulung seperti christmas log, lo! Yuk, cari tahu resepnya di artikel ini!
3. Kucing Tidak Akan Mencakar atau Galak Lagi, Ini Bagian yang Disukai Kucing Ketika Dielus
Teman-teman pernah dicakar atau bertemu kucing yang galak padahal kita hanya ingin mengelusnya?
Mungkin cara mengelusnya yang salah, teman-teman. Ternyata ada bagian-bagian tertentu yang sebaiknya tidak kita pegang.
Sebab, kucing tidak suka bagian tubuh itu kita sentuh atau elus. Sebaliknya, ada juga bagian-bagian yang disukai kucing kalau kita mengelusnya.
Nah, supaya tidak dicakar, cari tahu bagian mana saja yang disukai dan tidak disukai kucing ketika dielus di sini!
Baca Juga: BERITA POPULER: Bahaya Kebiasaan Langsung Tidur Setelah Makan, hingga Kesalahan Membuat Gorengan
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR