Bobo.id - Ola dan Gavin bersama-sama melipat kertas atau membuat origami berbentuk pisau lempar Jepang atau suriken di taman.
Wah, ternyata hal ini mengganggu Bona, Kaka, dan Lila yang juga sedang berada di taman.
Bahkan suriken yang dimainkan Gavin dan Ola memotong bulu salah satu sayap Kaka.
Baca Juga: Dongeng Anak, Bona and Friends: Rafael Ingin Hadiah
Agar tidak membahayakan yang lainnya, mereka kemudian membuat origami dengan bentuk lainnya.
Kira-kira origami bentuk apa yang akan dibuat oleh Bona, Ola, Kaka, Lila, dan Gavin, ya?
Yuk, tonton selengkapnya di video Bona And Friends yang berjudul Melipat Origami!
Baca Juga: Dongeng Anak, Bona And Friends: Berlibur ke Vila
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Hati-Hati Kandungan Gula di Minuman Manis, Bagaimana Memilih Minuman yang Tepat?
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR