Hindari Mengunjungi Tautan yang Mencurigakan
Sebaiknya, jangan sampai asal mengunjungi tautan ke situs tidak dikenal yang dikirimkan pada kita, teman-teman.
Terutama jika kita belum mengetahui keamanan situs itu.
Sebabnya, jika tautan atau situs yang dituju tidak aman, ini berisiko mengambil data yang ada pada ponsel.
Agar tetap aman, selalu berhati-hati dalam menggunakan WhatsApp dan aplikasi internet lainnya, ya, teman-teman!
Baca Juga: Sering Pakai Aplikasi WhatsApp Web dan Desktop? Akan Ada Fitur Keamanan Baru Ini
(Penulis: Jawahir Gustav Rizal)
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Avisena Ashari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR