Sebab, handphone bisa menjadi perantara kuman dan bakteri dari kamar mandi ke tubuh. Apalagi kalai kita tidak langsung cuci tangan.
2. Satu Handuk Tangan untuk Banyak Orang
Untuk menghemat tisu, kita bisa gunakan handuk tangan di kamar mandi. Namun, pastikan handuk tangan itu tidak digunakan untuk banyak orang, ya.
Sebab, menggunakan handuk tangan beramai-ramai malah memindahkan kuman dari satu tangan ke tangan lainnya.
Baca Juga: Sering Terganggu Karena Kecoak Sering Muncul di Kamar Mandi? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya
3. Cuci Tangan Terburu-buru
Cuci tangan yang baik dilakukan selama 20 detik menggunakan sabun dan air mengalir.
Kalau kurang dari itu, banyak kuman dan bakteri di tangan masih menempel.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR