Bobo.id - Kelinci sudah menjadi salah satu hewan yang banyak dipelihara. Banyak orang yang memelihara kelinci karena lucu dan menggemaskan.
Sayangnya, banyak orang yang belum merawat kelinci dengan cara yang benar, nih.
Baca Juga: Bisa Bebas dari Sulit Tidur! Ini 7 Hal yang Harus Diperhatikan Ketika Memilih Kasur
Merawat kelinci tentu membutuhkan ketelatenan dan kesungguhan, karena tidak mudah terutama bagi pemula.
Lalu, bagaimana bagi pemula yang perlu dilakukan dalam merawat kelinci dengan baik? Berikut cara merawat kelinci bagi pemula.
Menyediakan Kandang yang Nyaman
Siapkan kandang yang nyaman. Usahakan kandang mendapat suhu yang stabil jauh dari ancaman predator dan gangguan lainnya yang menyebabkan kelinci tertekan dan stres.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com,intisari,Nakita |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR