4. Menggunakan Rak Vertikal
Wajan dan Panci bisa disimpan dengan menggunakan rak vertikal. Rak vertikal ini sederhana dan tidak membutuhkan banyak ruang.
Cara penggunaannya, tinggal masukkan panci dan wajan ke dalam rak. Rak vertikal ini membuat dapur jadi lebih rapi dan tertata.
Baca Juga: Sedang Belajar Memasak? Hindari 4 Kebiasaan Ini agar Wajan Antilengket Tidak Cepat Rusak
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ikawati Sukarna |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR