Bobo.id - Pisang merupakan salah satu buah favorit banyak orang.
Rasanya yang enak dan bergizi, menjadi pilihan buah yang digemari usia muda hingga lanjut usia.
Selain itu, buah ini dapat ditemukan di mana saja, tanpa mengenal musim.
Baca Juga: Jarang Dikonsumsi, Inilah Perbedaan Manfaat Pisang Mentah Dibanding Pisang Matang
Namun, pernahkah kamu baru saja membeli pisang lalu esok harinya sudah membusuk?
Mungkin, ada yang salah dengan cara menyimpan pisang tersebut, teman-teman.
Nah, Bobo bisa membantu teman-teman untuk menyimpan pisang agar tidak cepat busuk.
Cari tahu bersama, yuk!
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR