Perbedaan tersebut bukan menjadi penghalang bagi kita menciptakan kerukunan antar umat beragama.
Di bawah ini contoh kerukunan yang bisa kamu lakukan sebagai wujud saling menghargai:
1. Menghormati waktu beribadah masing-masing agama.
2. Menghormati Hari Besar Keagamaan dari masing-masing agama.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 Tema 1, Bagaimana Sikap yang Baik dalam Menghadapi Perbedaan?
3. Saling membantu ketika kerja bakti tanpa membeda-bedakan agama.
4. Melakukan open house atau berkunjung ke tetangga ketika hari raya Idul Fitri.
5. Tidak mengganggu kegiatan beribadah masing-masing agama.
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Source | : | kemenag.go.id |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR