- Organ tubuh lebih lengkap untuk menyokong kehidupan.
- Organ pernapasan lebih lengkap dan sempurna, seperti insang dan paru-paru.
- Peredaran darah hewan vertebrata adalah peredaran darah tertutup.
- Melakukan reproduksi aktif dengan terjadinya pembuahan sel telur dengan sel sperma.
Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 6 SD Tema 1, Manfaat Perkembangbiakan Hewan Secara Ovovivipar
- Ukuran tubuh lebih besar dan dapat bergerak lebih cepat.
Contoh hewan vertebrata yaitu ikan, burung, mamalia, reptil, amfibi, dan kura-kura.
Ciri-Ciri Hewan Invertebrata
Invertebrata artinya tidak memiliki tulang belakang, ciri-ciri hewan invertebrata, yaitu sebagai berikut.
- Tidak memiliki tulang belakang.
- Organ tubuh lebih sederhana dibandingkan hewan vertebrata.
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR