Jadi sumber energi bisa diartikan sebagai asal suatu daya atau tenaga yang bisa dipergunakan dalam berbagai proses kegiatan.
Lebih tepatnya, dalam kehidupan sehari-hari.
Sumber energi dalam kehidupan terbagi menjadi dua jenis, yaitu sumber energi terbaharukan dan sumber energi terbaharukan.
- Sumber Energi Terbaharukan
Sumber energi terbaharukan adalah jenis energi yang berasal dari sumber daya alam, dan tidak akan habis bila digunakan.
Baca Juga: Contoh Manfaat Penggunaan Sumber Energi Minyak Bumi, Materi Kelas 4 SD Tema 2
Hal ini karena sumber energi terbaharukan selalu terbentuk dari proses alam.
Contoh sumber energi terbaharukan meliputi sinar matahari, air, udara, angin dan ombak di pantai.
- Sumber Energi Tak Terbaharukan
Sumber energi tak terbaharukan adalah jenis energi yang bisa habis, jika terus digunakan oleh manusia.
Source | : | KBBI,kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Ikawati Sukarna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR