4. Menggunakan Micin pada Tanaman yang Terlalu Besar
Semakin besar tanamannya, maka semakin banyak pula micin yang dibutuhkan.
Misalnya, jika ingin menggunakan micin pada pohon kelapa, kita butuh sekitar 2 hingga 3 kilogram micin.
Tentunya ini bisa merugikan, kenapa?
Micin yang seharusnya bisa digunakan untuk memasak, justru kita gunakan dalam jumlah yang besar untuk tanaman.
Jadi, lebih baik cari alternatif lain untuk menyuburkan tanaman yang besar.
Baca Juga: Jangan sampai Kering, Ini 5 Cara Merawat Tanaman Pakis di Dalam Ruangan yang Tepat
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR