Sementara itu, angin kencang dan gelombang laut yang tinggi kemungkinan besar terjadi di Laut Arafura dan Laut Banda pada bulan Oktober 2021.
Adapun di Laut Jawa di bulan Oktober ini, kemungkinan angin kencang dan gelombang laut tinggi antara 40 hingga 80 persen.
Pola-Pola Curah Hujan di Indonesia
Dengan iklim tropis, wilayah-wilayah di Indonesia mengalami tiga pola curah hujan antara lain sebagai berikut.
1. Pola Hujan Manson
Biasa terjadi di Sumatera bagian timur, Jawa, Bali, NTB, NTT, dan Kalimantan bagian selatan.
Baca Juga: Memasuki Musim Hujan, Ini 5 Cara Keringkan Pakaian Tanpa Takut Timbulkan Bau Tak Segar
Puncak musim hujan pada pola ini terjadi sekitar Desember, Januari, hingga Februari.
2. Pola Hujan Ekuatorial
Biasa terjadi di pantai barat Sumatera, Kalimantan Barat, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah bagian utara, Sulawesi, Papua, dan sebagian Papua Barat.
Puncak musim hujan pada pola ini terjadi sekitar Maret dan Oktober.
10 Contoh Pelanggaran Hak di Lingkungan Sekolah, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR