3. Amanat yang terdapat dalam pantun
Amanat merupakan pesan yang ingin disampaikan pengarang atau penulis pantun kepada pembacanya.
Baca Juga: Pengertian, Perbedaan, dan Contoh Pantun Kanak-Kanak, Pantun Muda, dan Pantun Tua
Dalam pantun di atas berisi amanat untuk rajin berolahraga karena bisa membuat peredaran darah menjadi lancar.
Ketika peredaran darah bekerja dengan baik, maka penyakit yang berkaitan dengan masalah peredaran darah, seperti anemia dapat dihindari.
Itulah jawaban dari pertanyaan yang berkaitan dengan teks pantun.
Tonton video ini, Yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Materi Pelajar |
Penulis | : | Ikawati Sukarna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR