Contoh Dialog Weather and Seasons
1. Rain Season and Overcast
A: Wow, it's been overcast all morning. The sky and clouds looked dark.
B: Yes, because it was cloudy, I was worried when I was going to school.
A: Why so?
B: I'm afraid that it will rain heavily when I go to school. Because the area around my house will usually flood when it rains heavily.
A: Even though it's already the rainy season, I hope it doesn't rain heavily.
Terjemahan
A: Wah, sepanjang pagi ini sudah mendung. Langit dan awannya terlihat gelap.
B: Ya, karena mendung ini aku sempat khawatir saat akan berangkat sekolah.
A: Mengapa begitu?
B: Aku takut akan turun hujan deras saat berangkat sekolah. Sebab sekitar rumahku biasanya akan banjir kalau hujan deras.
A: Meskipun ini sudah memasuki musim hujan, semoga saja tidak turun hujan yang deras.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 Tema 4, Sebutkan Apa Saja Manfaat Hutan Bakau?
10 Contoh Pelanggaran Hak di Lingkungan Sekolah, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR