3. Sering Buat Panik Banyak Orang, Ini Cara Atasi Mimisan dengan Tepat dan Cepat
Mimisan atau keluarnya darah dari hidung memang sering membuat panik banyak orang.
Darah dari hidung itu bisa disebabkan oleh banyak hal dari udara kering hingga cedera.
Jika, teman-teman mengalami mimisan, hal pertama yang harus dilakukan adalah tetap tenang.
Saat panik, teman-teman bisa saja memberikan penanganan yang salah.
Selain itu, mimisan sebenarnya adalah masalah kesehatan yang tidak perlu terlalu dikhawatirkan.
Hidung manusia memang memiliki banyak pembuluh darah halus dan sangat mudah untuk pecah.
Walau begitu, bila mimisan terjadi berulang, teman-teman harus waspada dan melakukan pemeriksaan ke dokter, ya.
Sebelum ke dokter, saat mengalami mimisan, coba lakukan beberapa cara ini.
Baca Juga: Jangan Terulang Lagi, Ini 3 Cara Mengolah Tahu agar tidak Hancur Ketika Dimasak
4. Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI, Kata Kunci dalam Teks 'Masih 14 Tahun, Program Peduli Lingkungan Anak Ini Sudah Mendunia'
Saat ini kita sampai di pelajaran tematik kelas 6 SD/MI, tema menuju masyarakat sejahtera, pembelajaran 4, tepatnya halaman 32.
Pada pembelajaran ini, teman-teman akan mengetahui tentang menjaga kebersihan lingkungan.
Teman-teman bisa membaca teks berikut ini untuk mengetahui pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.
Setelah dibaca secara saksama, teman-teman bisa mengerjakan soal pertanyaan dan temukan juga kunci jawabannya.
Simak pembahasannya di artikel ini, yuk!
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR