4. Menurunkan Kolesterol
Tanaman dandelion ini juga memiliki manfaat pada bagian akarnya untuk menurunkan kolesterol.
Kolesterol ini berkurang karena lemak yang ada di hati menurun.
Namun manfaat ini masih memerlukan penelitian lebih lanjut pada manusia.
Sejauh ini, penelitian baru dilakukan pada tikus.
Baca Juga: Ternyata Bisa Sehatkan Jantung, Ini Manfaat Bunga Krisan dan Cara Mengolahnya
5. Mengatasi Peradangan
Dalam beberapa penelitian, ekstrak dari tanaman dadelion ini memiliki manfaat untuk mengatasi peradangan.
Hal ini diketahui dalam sebuah studi tahun 2014 yang menyebut bahwa bahan kimia dalam dandelion memiliki beberapa efek positif untuk mengurangi peradangan.
Meski begitu penlitian ini baru dailakukan pada sel, belum dilakukan langsung pada manusia.
Nah, itu tadi beberapa manfaat tanaman dadelion yang sering dianggap sebagai gulma.
Ternyata tanaman ini bisa diolah menjadi obat untuk beberapa penyakit.
Namun, untuk menggunakan tanaman ini masih diperlukan penelitian lebih lanjut.
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Halodoc.com,Sehatq.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR