Membuat Bulan tiruan dengan teknologi magnet itu terinspirasi oleh peneliti Andre Geim, seorang ahli fisika dari Inggris.
Ilmuwan Andre Geim sanggup membuat katak 'melayang' menggunakan magnet.
Teknik melayang menggunakan magnet itu disebut dengan trik levitasi diamagnetik.
Karena adanya gaya dari medan magnetik tersebut, maka juga akan berpengaruh pada gaya tarik menarik kedua objek.
Hal inilah yang membuat benda bisa melayang melawan gravitasi Bumi.
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Science Direct |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR