Dampak positif perubahan teknologi transportasi akibat modernisasi adalah mempercepat perjalanan seseorang, membantu distribusi barang, mempermudah akses pariwisata, dan juga lebih hemat.
Contohnya, adalah kereta api, kita bisa duduk nyaman dan mendapatkan pelayanan dari kereta api selama perjalanan.
Baca Juga: Penyebab Perubahan Jaring-Jaring Makanan pada Ekosistem, Materi Kelas 5 SD Tema 5
Perjalanannya pun sekarang lebih cepat karena mesinnya bisa bekerja lebih cepat.
Bahkan gerbong kereta api tidak hanya mengangkut manusia, tetapi juga barang-barang dagangan agar sampai lebih cepat di suatu daerah.
Pembayaran kereta api pun lebih mudah dan bisa dilakukan secara dari, jadi kita tidak perlu mengantre di loket.
3. Bacalah teks di bawah ini dengan saksama!
Source | : | Erlangga |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR