2. Pohon Kelapa Bisa Tumbuh Di Mana Saja
Mencontoh kemampuan pohon kelapa, anggota pramuka harus bisa bertahan di segala tempat dan kondisi.
Karena itu, anggota pramuka harus kuat seperti pohon kelapa yang bisa tumbuh di mana saja.
Untuk bisa mencontoh manfaat dari pohon kelapa, seorang anggota pramuka harus bisa beradaptasi sesuai lingkungan yang ditempati.
3. Pohon Kelapa Tumbuh Tinggi Ke Atas
Ciri pohon kelapa satu ini juga bisa dicontoh oleh anggota pramuka.
Pohon kelapa memang menjadi salah satu pohon tertinggi di Indonesia.
Baca Juga: Mengenal Tanda Kecakapan Umum pada Pramuka, Materi Kelas 3 SD Tema 8
Dari ciri itu, anggota pramuka diharapkan bisa memiliki cita-cita yang tinggi.
Selain itu, anggota pramuka juga diharap bisa memiliki pendirian yang teguh.
4. Pohon Kelapa Tumbuh Kuat dan Erat Di Dalam Tanah
Ciri dari pohon kelapa ini diharapkan bisa ditiru oleh anggota pramuka, sehingga memiliki tekad yang kuat.
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR