Umumnya, tekanan darah normal pada orang dewasa biasanya berkisar antara 90/60 mmHg dan 120/80 mmHg.
Tekanan Darah Normal Anak-Anak
Bersumber dari Verywell Health, rentang tekanan darah normal bervariasi pada anak-anak berdasarkan usia.
Berikut rincian tekanan darah normal untuk anak berdasarkan usia yang disediakan oleh Rumah Sakit Anak Keluarga Stead University of Iowa.
1. Bayi baru lahir hingga 1 bulan, sistolik 60-90 mmHg dan diastolik 20-60 mmHg
2. Bayi, sistolik 87-105 mmHg dan diastolik 53-66 mmHg
3. Balita, sistolik 95-105 mmHg dan diastolik 53-66 mmHg
Baca Juga: Bisa Bantu Kendalikan Kadar Gula Darah, Ini Manfaat Brokoli untuk Pasien Diabetes
4. Anak prasekolah, sistolik 95-110 mmHg dan diastolik 56-70 mmHg
5. Anak usia sekolah. sistolik 97-112 mmHg dan diastolik 57-71 mmHg
6. Remaja, sistolik 112-128 mmHg dan diastolik 66-80 mmHg.
Faktor Penyebab Naik-Turunnya Tekanan Darah
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR