- TKK pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K) yang merupakan bentuk apresiasai atas kemampuan atau kecakapan untuk memberikan pertolongan pada orang sakit atau cidera.
- TKK pengaturan ruangan yang diberikan untuk kecakapan melakukan dekorasi, tata letak, dan lain-lainnya yang berkaitan dengan kerapian ruangan.
- TKK pengamat yang diberikan atas kemampuan dalam menggunakan panca indra untuk mengamati.
- TKK juru masak yang diberikan atas kemampuan dalam hal memasak.
- TKK berkemah diberikan pada anggota yang memiliki kemampuan dalam kegiatan berkemah di alam.
Baca Juga: Macam-Macam Manfaat Menjelajah dalam Kegiatan Pramuka, Materi Kelas 3 SD Tema 8
- TKK menabung yang merupakan kemampuan untuk menyisihkan dan menyimpan uang untuk keperluan lain di kemudian hari.
- TKK menjahit merupakan apresiasi atas kemampuan menjahit berbagai benda.
- TKK juru kebun adalah apresiasi atas kemampuan berkebun baik menanam ataupun merawat.
- TKK pengamanan kampung yang merupakan apresiasi atas kemampuan menjaga keamanan kampung.
- TKK gerak jalan yang merupakan kemampuan mendasar dalam melakukan gerak jalan.
Dari penjelasan tersebut, teman-teman jadi mengenal tentang TKK yang diberikan pada setiap tingkat dan cara memasangkannya dengan benar.
----
Kuis! |
Apa kepanjangan dari Pramuka? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR