Tubuh manusia harusnya banyak bergerak, lo, teman-teman. Aktivitas minim dapat memicu tubuh kita terserang diabetes.
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO, diabetes di negara Asia akan melonjak 90 persen untuk 20 tahun ke depan.
Hal ini disebabkan oleh kebiasaan masyarakat Asia yang semakin malas bergerak.
Oleh sebab itu, hindari kebiasaan malas gerak yang bisa menjadi penyebab diabetes, ya!
2. Begadang
Penyebab diabetes kedua adalah kebiasaan begadang.
Baca Juga: Jangan Sampai Abai, Dehidrasi Bisa Berbahaya bagi Pasien Diabetes Tipe 2
Begadang dapat memicu perubahan hormon tubuh, dan juga insulin pengatur gula darah.
Jadi, kebiasaan begadang juga bisa menyebabkan diabetes.
Selain diabetes, kebiasaan begadang menyebabkan tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan gangguan lainnya.
3. Stres
Penyebab diabetes selanjutnya adalah stres.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR