Jadi untuk bernapas, hewan melata akan memasukan udara melalui hidung ke trakea dan kemudian masuk ke paru-paru untuk diolah.
Biasanya beberapa jenis hewan melata memiliki perlengkapan pernapasan yang berbeda, seperti buaya yang bisa menutup saluran pernapasan saat menyelam.
4. Sebutkan 5 contoh hewan melata!
Pembahasan
Source | : | gramedia.com,Gridkids.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR