Oleh karena itu, untuk mengatasi dampak negatif modernisasi budaya, kita harus berpegang teguh terhadap Pancasila.
Dengan begitu, kita jadi tahu mana yang boleh dilakukan dan mana yang tidak boleh dilakukan.
2. Menyeleksi budaya asing yang masuk
Akibat modernisasi dan globalisasi, segala macam informasi bisa didapatkan dengan mudah serta cepat.
Jika tidak menyeleksi kebudayaan asing yang masuk, kebudayaan asli kita bisa tergeser.
Oleh karena itu, budaya asing yang diketahui lebih baik disesuaikan dengan kebudayaan bangsa terlebih dahulu.
3. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Bioteknologi Modern dan Konvensional
Agar lebih siap menerima modernisasi, tentu kualitas sumber daya masyarakat harus ditingkatkan.
Dengan begitu, sumber daya manusia Indonesia tidak kalah dengan negara lain dan tidak bergantung dengan negara asing.
Sehingga, bisa memajukan bangsa sendiri tanpa banyak bantuan negara asing yang bisa mengubah kebudayaan dalam negeri.
4. Mencintai produk dalam negeri
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Masmedia |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR