Pada anak laki-laki dan perempuan mengalami tanda-tanda masa pubertas yang berbeda, serta umumnya terjadi pada usia 8 hingga 14 tahun.
2. Apa saja tanda-tanda pubertas primer dan sekunder pada anak laki-laki?
Jawaban:
Tanda-tanda pubertas primer pada anak laki-laki
- Alat reproduksi mulai memproduksi sperma.
- Mengalami mimpi basah.
Tanda-tanda pubertas sekunder pada anak laki-laki
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan tentang Rukun dalam Perbedaan
- Alat reproduksi mulai tumbuh.
- Suara menjadi lebih berat.
- Tumbuh kumis.
- Tumbuh jakun.
Source | : | Yudhistira |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR