- Bahasa daerah perlahan menghilang.
- Sumber daya alam bisa cepat habis.
- Sangat rawan terjadi bencana alam.
Baca Juga: Penjelasan Lengkap Letak Astronomis Indonesia, Lengkap Beserta Pengaruhnya bagi Indonesia
5. Apa saja pengaruh letak astronomis Indonesia?
Pembahasan
Berdasarkan letak astronomisnya, ternyata membawa dua pengaruh pada Indonesia, yaitu menentukan iklim dan pembagian waktu.
- Iklim Indonesia
Tahukah teman-teman? Wilayah Indonesia dilalui oleh 0 derajat garis lintang atau garis khatulistiwa, lo.
Oleh karena itu Indonesia memiliki iklim tropis yang akan mendapatkan sinar matahari sepanjang waktu.
- Pembagian Waktu Indonesia
Dengan letak astronomisnya, Indonesia mempunyai tiga pembagian zona waktu, teman-teman.
Ada Waktu Indonesia Barat (WIB), Waktu Indonesia Tengah (WITA), dan Waktu Indonesia Timur (WIT).
Baca Juga: Kondisi Geografis Pulau Sumatra Berdasarkan Peta, Materi Kelas 5 SD Tema 1
Nah, itulah lima contoh soal dan pembahasan materi tentang letak geografis dan letak astronomis Indonesia. Semoga bisa bermanfaat.
----
Kuis! |
Apa yang dimaksud dengan garis lintang? |
Petunjuk: cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Gramedia.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR