Planet Terdingin di Tata Surya
Salah satu hal unik yang dimiliki Uranus adalah posisinya yang tidak menentu. Ini karena rotasi Uranus yang berbeda dari planet lainnya.
Venus dan Uranus disebut mengalami rotasi retrograde, yaitu berputar dengan arah berlawan dengan rotasi Matahari.
Uranus berjarak 2,8 miliar kilometer dari Matahari, namun mengalami suhu rata-rata yang lebih rendah dari Neptunus, yang lebih jauh dari Matahari.
Suhu terdingin yang pernah tercatat di sebuah planet adalah -223 derajat Celcius dan ini berasal dari Uranus.
Ini berarti ia mencapai suhu yang sangat rendah selama waktu-waktu tertentu.
Suhu paling dingin Uranus tidak tertandingi oleh planet lain mana pun, termasuk planet Neptunus dan Pluto. Oleh karena itu, Uranus dijuluki planet terdingin.
---
Kuis! |
Siapa nama orang yang pertama kali menemukan Uranus? |
Petunjuk: Cek halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | National Geographic |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR