Rumen atau perut besar merupakan tempat terjadinya pencernaan dengan bantuan mikroba atau bakteri.
Di dalam rumen, makanan dicerna hingga menjadi bubur dengan gerakan mengaduk yang dilakukan oleh dinding rumen.
3. Bagaimana proses yang terjadi dalam mulut hewan ruminansia?
Pembahasan
Setelah makanan dicerna menggunakan dinding rumen, maka proses mekanisme pencernaan selanjutnya terjadi di dalam mulut.
Ketika sapi sedang beristirahat, maka makanan yang sudah dikunyah oleh sapi akan kembali ke mulut dan dikunyah kembali.
Setelah makanan dikunyah untuk kedua kalinya, makanan barulah akan masuk ke retikulum atau perut jala.
4. Bagaiman proses yang terjadi di retikulum?
Pembahasan
Perlu diketahui, retikulum merupakan bagian lambung kedua sebagai penghubung antara rumen dan bagian lambung ketiga.
Retikulum memiliki dinding yang dilapisi oleh sel epitel (sel di permukaan organ) yang berlapis-lapis.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 3, Apa Perbedaan Organ Pencernaan Sapi dan Burung?
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR